Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Chelsea Vs MU Dinihari Nanti, Lebih Realistis FA dari Champions

Reporter

Editor

Hari Prasetyo

image-gnews
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Manchester United tak bisa berlama-lama menganalisis kekalahan mereka dari PSG di Liga Champions. Dinihari nanti, Selasa 19 Februari 2019, United sudah harus bertandang ke markas Chelsea, Stadion Stamford Bridge, London, dalam pertandingan babak kelima Piala Asosiasi Sepak Bola Inggris (FA).

Manajer Sementara Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, mengisyaratkan akan menurunkan gelandang serang Cile, Alexis Sanchez, yang belakangan jarang dimainkan.

Sanchez baru mencetak lima gol dan kerap mengalami cedera sejak pindah dari Arsenal pada Januari 2018.

“Kami tahu ada seorang pemain yang sangat bagus. Itu seperti botol kecap. Ketika waktunya akan keluar, keluarlah, dan saya yakin ia akan baik-baik saja,” kata Solskjaer.

Dua gol terakhir Alexis Sanchez musim ini dihasilkan melawan mantan klubnya, Arsenal, pada babak keempat Piala FA, Januari lalu.

Tapi, penampilan terakhir Sanchez, yaitu menjadi pemain pengganti ketika dikalahkan PSG 2-0 di Liga Champions, Selasa lalu, banyak dikritik.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Solskjaer memenangi Piala FA sebagai pemain Manchester United pada 1994 dan 2004. Kesempatan yang pertama itu, ketika Solskjaer dan kawan-kawan mempersembahkan gelar treble buat Manchester United, dengan menjuarai tiga kompetisi dalam semusim, termasuk pada final Liga Champions di Camp Nou yang bersejarah itu.  

“Saya tidak bilang bahwa itu adalah peluang terakhir karena kami akan pergi ke Paris. Tapi, peluannya menjadi lebih kecil,” kata Solskjaer.

Pernyataan Solskjaer ini membuka prediksi bahwa ia akan memerintahkan anak-anak Manchester United bermain habis-habisan untuk mengalahkan Chelsea dinihari nanti.

“Semua pemain ingin bermain pada final Piala FA. Itu adalah salah satu kenangan terindah bermain di Wembley, ketika kami mengalahkan Newcastle,” kata Ole Gunnar Solskjaer.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jika Manchester United Mau, Burno Fernandes Ingin Bertahan di Old Trafford

2 hari lalu

Pemain Manchester United Bruno Fernandes melakukan selebrasi setelah rekannya Rasmus Hojlund mencetak gol ke gawang Nescastle United dalam pertandingan Liga Inggris di  Old Trafford, Manchester, 16 Mei 2024. Manchester United menang 3-2 atas lawannya Newcastle United. REUTERS/Molly Darlington
Jika Manchester United Mau, Burno Fernandes Ingin Bertahan di Old Trafford

Bruno Fernandes bergabung dengan Manchester United dari Sporting Lisbon pada tahun 2020. Dengan sisa kontrak dua tahun, ia dirumorkan pergi.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Chelsea dan Manchester United Menangi Laga Tunda, Jaga Peluang Lolos ke Eropa

3 hari lalu

Pemain Chelsea berselebrasi. REUTERS/Dylan Martinez
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Chelsea dan Manchester United Menangi Laga Tunda, Jaga Peluang Lolos ke Eropa

Chelsea dan Manchester United sama-sama menang dalam pertandingan tunda pekan ke-34 Liga Inggris dan menjaga peluang lolos ke kompetisi Eropa.


Bursa Transfer Liga Inggris: Raphael Varane Tinggalkan Manchester United Akhir Musim Ini

4 hari lalu

Bek tengah Manchester United, Raphael Varane. REUTERS/Carl Recine |
Bursa Transfer Liga Inggris: Raphael Varane Tinggalkan Manchester United Akhir Musim Ini

Bek asal Prancis Raphael Varane mengumumkan bakal meninggalkan Manchester United (MU) setelah kontraknya habis di akhir musim ini.


Arsenal Masih Berpeluang Juara Liga Inggris, Mikel Arteta Berharap Keajaiban pada Pekan Terakhir

6 hari lalu

Pelatih Arsenal Mikel Arteta. Twitter @Arsenal.
Arsenal Masih Berpeluang Juara Liga Inggris, Mikel Arteta Berharap Keajaiban pada Pekan Terakhir

Arsenal meraih hasil positif saat bertandang ke markas Manchester United, Old Trafford, pada Minggu, 12 Mei 2024. Bagaimana optimisme Mikel Arteta?


Wayne Rooney: Pemain Manchester United Terlihat Tak Ingin Bermain untuk Erik Ten Hag

6 hari lalu

Wayne Rooney: Pemain Manchester United Terlihat Tak Ingin Bermain untuk Erik Ten Hag

Wayne Rooney menilai para pemain Manchester United tidak menunjukkan sikap ingin bermain untuk Erik ten Hag menjelang akhir Liga Inggris musim ini.


Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Man United d 1-0, Kembali Kudeta Man City

6 hari lalu

Pemain Arsenal berselebrasi. Action Images via Reuters/Paul Childs
Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Man United d 1-0, Kembali Kudeta Man City

Arsenal merebut kembali posisi puncak klasemen dari Manchester City setelah menekuk Manchester United (MU) 1-0 pada pekan ke-37 Liga Inggris.


Prediksi Manchester United vs Arsenal pada Pekan Ke-37 Liga Inggris Hari Ini

6 hari lalu

Pemain Arsenal Martin Odegaard bersama rekannya usai berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur, London, 28 April 2024. Action Images via Reuters/Paul Childs
Prediksi Manchester United vs Arsenal pada Pekan Ke-37 Liga Inggris Hari Ini

Simak kabar terbaru kedua tim, perkiraan susunan pemain serta prediksi pertandingan Manchester United vs Arsenal pekan ke-37 Liga Inggris hari ini.


Hasil Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Nottingham 3-2, Jaga Asa Lolos ke Kompetisi Eropa

7 hari lalu

Pemain Chelsea berselebrasi. REUTERS/Dylan Martinez
Hasil Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Nottingham 3-2, Jaga Asa Lolos ke Kompetisi Eropa

Chelsea menjaga asa untuk berlaga di kompetisi Eropa musim depan seusai menekuk Nottingham Forest 3-2 pada pekan ke-37 Liga Inggris.


3 Berita Bursa Transfer Pekan Ini: Pau Cubarsi, Thiago Silva, dan Darwin Nunez

7 hari lalu

Pemain Barcelona Pau Cubarsi menjadi pemain terbaik di leg kedua babak 16 besar Liga Champions, 12 Maret 2024. REUTERS/Albert Gea
3 Berita Bursa Transfer Pekan Ini: Pau Cubarsi, Thiago Silva, dan Darwin Nunez

Berita bursa transfer terbaru dari liga-liga Eropa menampilkan kabar terbaru dari pemain Pau Cubarsi, Thiago Silva, dan Darwin Nunez.


PSG vs Borussia Dortmund: Pelatih Edin Terzic Kembali Menanti Daya Magis Jadon Sancho

11 hari lalu

Aksi Jadon Sancho bersama Borussia Dortmund. Dok. Borussia Dortmund
PSG vs Borussia Dortmund: Pelatih Edin Terzic Kembali Menanti Daya Magis Jadon Sancho

Jadon Sancho diharapkan kembali tampil gemilang pada laga leg kedua Liga Champions antara PSG vs Borussia Dortmund.